Berita Desa

MUSYAWARAH PERENCANAAN DESA (MOGOMBO LIPU)

29 Maret 2018

Administrator

867 Kali dibaca

Salah satu tahapan dalam pembangunan desa adalah perencanaan. Untuk itu pada tanggal 31 Januari 2018 Pemerintah Desa Meko bersama BPD Meko menggelar Musyawarah Perencanaan Pembangunan Tahun 2018. Sesuai dengan kearifan lokal Pamona yang sudah menjadi tradisi yaitu Mogombo Lipu dimana semua permasalahan di desa akan diselesaikan melalui atau Musyawarah Desa atau Mogombo Lipu.

Usulan-usulan warga, semuanya tertampung dalam musyawarah ini, dan yang menjadi prioritas utama adalah pelayanan kebutuhan dasar masyarakat yaitu ketersediaan sumber air bersih, kemudian menyusul pembangunan infrastruktur, ekonomi, hingga kegiatan yang merupakan kesepakatan dengan pemerintah daerah berupa penyediaan bibit tanaman buah naga untuk semua kepala keluarga.

Tentunya semua program yang diprioritaskan pada tahun 2018 juga mengacu pada RPJM desa yang sudah ada, selain itu juga memperhatikan tingkat kebutuhan dimasyarakat yang mendesak.

Musyawarah dusun ini dimulai pukul 09.00 wita, bertempat di Balai Desa Meko dan dihadiri oleh Camat Pamona Barat, Kapolsek Pamona Barat, Dan Pos Babinsa serta lapisan masyarakat mulai dari tokoh masyarakat, tokoh agama, tokoh adat, tokoh pemuda dan lain-lain.

Musyawarah berjalan baik dan tertib dan menghasilkan point point kegiatan yang tersusun menurut skala prioritas, selanjutnya oleh Tim Penyusun RKPDes akan menindaklanjuti dalam bentuk perancangan Rencana Anggaran Biaya.

Kirim Komentar

CAPTCHA Image

Komentar Facebook

Statistik

Arsip Artikel

13.763 Kali dibuka
CARA MEMBUAT DISINFEKTAN SENDIRI DARI BAHAN CAIRAN PEMUTIH

9.136 Kali dibuka
DUA ORANG WARGA DESA PANDAYORA DIJEMPUT TIM MEDIS RSUD POSO

5.337 Kali dibuka
Wilayah Desa

3.487 Kali dibuka
UPAYA PENANGGULANGAN LUAPAN SUNGAI, PEMERINTAH DESA MEKO MELAKUKAN NORMALISASI

2.036 Kali dibuka
PKH Bulan Juli 2020 Cair Lebih Awal

1.719 Kali dibuka
KEPALA DESA MEKO BERSAMA KAPOLSEK PAMONA BARAT MENUTUP AKSES KE SUNGAI MEKO

1.696 Kali dibuka
Inanco A Local Wisdom in Endemic Fish Species Conservation in Lake Poso

294 Kali dibuka
MUSDES KHUSUS PEMBENTUKAN KOPERASI DESA MERAH PUTIH MEKO

336 Kali dibuka
PENDAFTARAN CALON PERANGKAT DESA MEKO

618 Kali dibuka
TANGGUL DARURAT UPAYA PEMDES MEKO BERSAMA MASYARAKAT MENAHAN LAJU EROSI DAS MEKO

268 Kali dibuka
SIMULASI AKSI DINI DAN TANGGAP DARURAT

300 Kali dibuka
DESA MEKO BANJIR LUAPAN SUNGAI

652 Kali dibuka
HUT PGRI TAHUN 2023 DILAKSANAKAN DI DESA MEKO

737 Kali dibuka
LUAPAN SUNGAI MEKO MEMBANJIRI DAERAH PEMUKIMAN WARGA

1.290 Kali dibuka
LUAPAN SUNGAI MEKO DAN AMPU-AMPU MENGGENANGI PEMUKIMAN PENDUDUK

268 Kali dibuka
SIMULASI AKSI DINI DAN TANGGAP DARURAT

1.719 Kali dibuka
KEPALA DESA MEKO BERSAMA KAPOLSEK PAMONA BARAT MENUTUP AKSES KE SUNGAI MEKO

1.573 Kali dibuka
TIPS HIDUP SEHAT AGAR TUBUH LEBIH TAHAN TERHADAP PENYAKIT

990 Kali dibuka
FORM : LAPOR MUDIK ONLINE WARGA

1.017 Kali dibuka
PUSDATINA SULTENG: KABUPATEN POSO BERTAMBAH 1 PASIEN POSITIF COVID-19

1.226 Kali dibuka
PENYEMPROTAN DISINFEKTAN OLEH RELAWAN DESA LAWAN COVID-19 DESA MEKO, DI DAMPINGI UNSUR MUSPIKA KEC.

Agenda

Untuk sementara belum ada Data Agenda yang dapat ditampilkan

Untuk sementara belum ada Data Agenda yang dapat ditampilkan

Sinergi Program

Galeri

Aparatur Desa

Back Next

Komentar

Media Sosial

Peta Wilayah Desa

Peta Lokasi Kantor

Alamat:Jln. Pendidikan No.3
:Meko
:Pamona Barat
:Poso
Kodepos:94667
Telepon:
Email:mekopintar@gmail.com

Statistik Pengunjung

Hari ini:509
Kemarin:408
Total:32.993
Sistem Operasi:Unknown Platform
IP Address:216.73.216.10
Browser:Mozilla 5.0

APBD

APBDes 2025 Pelaksanaan

Pendapatan

Anggaran

|

Realisasi

Rp. 1,881,000,600 Rp. 0
0%

Belanja

Anggaran

|

Realisasi

Rp. 1,742,805,550 Rp. 0
0%

Pembiayaan

Anggaran

|

Realisasi

Rp. -138,195,050 Rp. 0
0%

APBDes 2025 Pendapatan

Lain-Lain Pendapatan Asli Desa

Anggaran

|

Realisasi

Rp. 25,000,000 Rp. 0
0%

Dana Desa

Anggaran

|

Realisasi

Rp. 1,295,648,000 Rp. 0
0%

Bagi Hasil Pajak Dan Retribusi

Anggaran

|

Realisasi

Rp. 30,000,000 Rp. 0
0%

Alokasi Dana Desa

Anggaran

|

Realisasi

Rp. 530,352,600 Rp. 0
0%

APBDes 2025 Pembelanjaan

Bidang Penyelenggaran Pemerintahan Desa

Anggaran

|

Realisasi

Rp. 746,450,112 Rp. 0
0%

Bidang Pelaksanaan Pembangunan Desa

Anggaran

|

Realisasi

Rp. 797,379,282 Rp. 0
0%

Bidang Pembinaan Kemasyarakatan Desa

Anggaran

|

Realisasi

Rp. 90,976,156 Rp. 0
0%

Bidang Penanggulangan Bencana, Darurat Dan Mendesak Desa

Anggaran

|

Realisasi

Rp. 108,000,000 Rp. 0
0%