Desa Meko

Kec. Pamona Barat, Kab. Poso
Prov. Sulawesi Tengah

Loading

Desa Meko

Perayaan

Hari Guru

  • Hari
  • Jam
  • Menit
  • Detik
Info
Selamat datang di Website Resmi Desa Meko Kecamatan Pamona Barat Kabupaten Poso Provinsi Sulawesi Tengah

Berita Desa

Komentar Terbaru

Senin 11 Mei 2020 Kepala Desa Meko, bersama Bhabinkamtibmas dan Anggota Kepolisian Sektor Pamona Barat menutup akses jalan menuju sungai Meko, sesuai dengan perintah Kapolsek Pamona Barat atas beredarnya isu tambang ilegal di wilayah sungai Meko.

Sesuai dengan Peraturan Daerah Kabupaten Poso Nomor 8 Tahun 2012 tentang Rencana Tata Ruang Kabupaten Poso, bahwa sungai Meko bukanlah wilayah tambang galian golongan C, dan menurut Kepala Desa Meko Bapak I Gede Sukaartana, pihak yang berwenang di wilayah sungai Meko adalah BWS Sulawesi III.

Namun beberapa proyek skala Nasional yang dilaksanakan diwilayah Pamona Barat tetap juga mengambil bahan galian dari sungai Meko, tentunya Pemerintah Desa tidak mempunyai kewenangan untuk menghentikannya namun tetap terus memantau dan melaporkan jika terjadi penggalian yang dinilai dapat berdampak kepada masyarakat.

Pada awal April 2020 pihak BWS Sulawesi III melakukan pemeliharaan sungai dengan menambah panjang tanggul dan pengalihan aliran sungai yang mengamcam pemukiman. Kegiatan ini rutin dilakukan oleh Pihak BWS Sulawesi III. Namun karena tingginya curah hujan di pertengahan April kemarin, sehingga pekerjaan pemeliharaan terhenti karena tingginya permukaan sungai sudah melebihi tanggul yang ada sehingga meluap ke pemukiman.

Sehari setelah banjir di desa Meko, Pemerintah Desa memberikan laporan Kepada Bapak Bupati Poso lewat Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) Poso dan melakukan upaya menambah ketebalan tanggul dengan mengeruk bagian tengah sungai tempat terkumpulnya sedimen, sesuai dengan laporan bencana nomor 145/322/12.02/V/2020 tanggal 3 Mei 2020.

Penambangan secara tradional (tanpa menggunakan alat berat) memang sudah lama dilakukan masyarakat sampai sekarang, dan ini diberi ruang dalam Penjelasan undang Undang Desa Nomor 6 Tahun 2014 tentang Pendapatan Asli Desa. Namun dengan munculnya isu eksploitasi sungai dengan berbagai macam kepentingan pihak tertentu, terpaksa Pemerintah Desa dan Polsek Pamona Barat menutup akses ke sungai yang berdampak pada masyarakat tidak bisa menambang secara tradisional.

Dengan dilakukannya penutupan ini semoga dapat menghentikan pengerukan sungai oleh pihak swasta atau perusahaan yang kerap masuk dan melakukan penambangan di daerah aliran sungai Meko, tambah Kepala Desa Meko.

 

Beri Komentar

CAPTCHA Image

Desa

1.719

LAKI-LAKI

LAKI-LAKI1.719penduduk

1.520

PEREMPUAN

PEREMPUAN1.520penduduk

3.239

TOTAL

TOTAL3.239penduduk

Layanan
Mandiri

Hubungi Pemerintah Desa untuk mendapatkan PIN

Pemerintah Desa

Kepala Desa

I GEDE SUKAARTANA

Tidak Ada di Kantor

Sekretaris

FICTOR IMANUEL BOLE, ST

Tidak Ada di Kantor

ELFRIN MOSORI

Tidak Ada di Kantor

YENIKE DJEPA

Tidak Ada di Kantor

HESRON MAPESU

Tidak Ada di Kantor

MD WARDANA

Tidak Ada di Kantor

KOMANG EKO PUTRAYASA

Tidak Ada di Kantor

BERTUS LAUALE

Tidak Ada di Kantor

I KM BUDI ARSANA

Tidak Ada di Kantor

I GEDE SETIAYASA

Tidak Ada di Kantor

PAULUS TANDI

Tidak Ada di Kantor

SANRA GUNAWAN SANTULE

Tidak Ada di Kantor

PIANUS WELE

Tidak Ada di Kantor

ALPRIANUS NANTE, SP

Tidak Ada di Kantor

PERKEMBANGAN PENDUDUK

Bulan Ini

Kelahiran

0

Orang

Kematian

0

Orang

Masuk

2

Orang

Pindah

0

Orang

Bulan Lalu

Kelahiran

0

Orang

Kematian

0

Orang

Masuk

3

Orang

Pindah

0

Orang

LAYANAN SURAT PENGANTAR

Hari Ini

2

Surat

Kemarin

2

Surat

Minggu Ini

7

Surat

Bulan Ini

21

Surat

Bulan Lalu

39

Surat

Tahun Ini

246

Surat

Tahun Lalu

0

Surat

Total

246

Surat

Agenda

Untuk sementara, belum ada agenda yang akan dilaksanakan.

Komentar
Statistik Pengunjung
Hari ini : 184
Kemarin : 224
Total Pengunjung : 143.651
Sistem Operasi : Unknown Platform
IP Address : 18.221.192.248
Browser : Mozilla 5.0
Pemerintah Desa

I GEDE SUKAARTANA

Kepala Desa


Tidak Ada di Kantor

FICTOR IMANUEL BOLE, ST

Sekretaris
Tidak Ada di Kantor

ELFRIN MOSORI


Tidak Ada di Kantor

YENIKE DJEPA


Tidak Ada di Kantor

HESRON MAPESU


Tidak Ada di Kantor

MD WARDANA


Tidak Ada di Kantor

KOMANG EKO PUTRAYASA


Tidak Ada di Kantor

BERTUS LAUALE


Tidak Ada di Kantor

I KM BUDI ARSANA


Tidak Ada di Kantor

I GEDE SETIAYASA


Tidak Ada di Kantor

PAULUS TANDI


Tidak Ada di Kantor

SANRA GUNAWAN SANTULE


Tidak Ada di Kantor

PIANUS WELE


Tidak Ada di Kantor

ALPRIANUS NANTE, SP


Tidak Ada di Kantor